
Berikut langkah-langkahnya:
- Tekan Windows + Pause break, atau kalau masih bingung, Control Panel > System and Security > System. maka akan muncul seperti gambar dibawah ini
- Lalu Pilih "advance system setting"
- Setelah terbuka klik pilih "performance" klik "setting"
- Kemudian centang "Turn on Deep all program and service except" tinggal add program yang crash. kemudian klik open.
- Selesai, nah sekarang cobalah kembali mengetes program yang tadinya error Has Stopped Working.
NOTE : Jika masih belum berhasil, semua AV non-aktifkan, di mode compatibility gonta-ganti sampai tidak crash (caranya, klik kanan programnya - propertis - compatibilty).
Semoga artikel diatas bermanfaat bagi anda semua dan jangan lupa bergabung bersama kawan-kawan KS Holic di Facebook. Jika anda menyukai artikel-artikel dari kami dan ingin berlangganan melalui email jangan lupa untuk memasukan email address anda di form "Update Via E-mail".Bila ada kritik, saran, tanggapan ataupun pertanyaan silakan isi pada form komentar di bawah, atau bisa menghubungi kami lewat "Contact Us", dan kami akan berusaha untuk menjawab secepatnya. Terimakasih.
0 komentar:
Posting Komentar